Tempatnya pengetahuan dasar tentang Islam

TENTANG


🌖🌖🌖🌖🌖🌖🌖

Selamat Datang !!!

Selamat Membaca muatan situs blog Pengetahuan Dasar Islam (Pengdais).

Pengetahuan Dasar Islam pada awalnya adalah merupakan sebuah aplikasi android yg ringan, dimana file APKnya hanya 3-5 MB saja (sesuai ponsel yg digunakan), Bisa dijalankan di HP Android dan memiliki tampilan yg sangat sederhana. Kendati demikian aplikasi ini juga mempunyai kelebihan yaitu bisa dijalankan tanpa kuota internet (offline).

Dengan mengacu kepada kesederhanaannya terutama perihal keterbatasannya yang hanya bisa dinikmati pengguna smart phone android, maka muatan2 di aplikasi tersebut secara berangsur diupload ke blog dng nama yg sama, agar mudah dikenal, bisa diakses atau dibaca-baca oleh siapa saja termasuk selain pengguna android. Ya. Blog ini sangat mudah diakses dari hand phone, smart phone, apalagi laptop yg sudah terkoneksi dengan jaringan internet. Mengenai hal ini, telah dikupas juga pada laman DOWNLOAD.

Muatan blog ini merujuk kepada muatan aplikasi tersebut yaitu tentang pengetahuan dasar2 Islam yang cocok dibaca-baca oleh semua kalangan, dari pelajar hingga umum sebagai penambah wawasan atau pelawan lupa. Referensi yg digunakan sbg rujukan yaitu: Kitab Al-Qur'an, Kitab Al Hadits Bulughul Maram, Kitab Sullam AtTaufiq, Kitab Safinah An-Najah, Kitab Fathul Qarib, Kitab I'anatuth Thalibin, Catatan Majlis Taklim & Lainnya.

Muatan blog ini dilindungi hak cipta. Hal ini berdampak pada pelarangan otomatis atas copy paste atau plagiat dan semisalnya. Maka bagi Anda yg berkepentingan mendapatkan salinan (copy n paste) atas content muatan blog ini agar menghubungi admin melalui kontak yg disediakan di laman KONTAK.

Mengenai performa dan tampilan, blog ini sangat simpel sekali, navigasinya mengikuti desain standar, sehingga pembaca mudah menemukan judul2 muatan yg diinginkan baik di Menu, Laman dan Label yg disediakan.

Selanjutnya kami mohon partisipasi do'a para pembaca mudah2an blog sederhana ini tidak berhenti di level kesederhanaannya tapi kedepannya bisa lebih bagus lagi dari segi performa, lebih lengkap dari segi muatan, dsb. dsb. Amin YRA 

Terakhir, Apabila ada saran atau kritik demi kebaikan blog ini agar menghubungi kami melalui email di laman KONTAK.

Sekian n Trim's
Pengelola Situs,
AkhmadDani

🌖🌖🌖🌖🌖🌖🌖

No comments: